Headlines News :
Home » » Umat Hindu Diminta Mendukung UU California Untuk Memperbaiki Pegangan Pelajaran Sekolah

Umat Hindu Diminta Mendukung UU California Untuk Memperbaiki Pegangan Pelajaran Sekolah

Written By Unknown on Tuesday, December 16, 2014 | 8:04 AM

WASHINGTON, DUMAI - (Siaran Press) Pada 29 Agustus 2014 yang lalu seperti dilansir Media Hindu, Yayasan Hindu Amerika (HAF) sedang bekerja dengan banyak kalangan yang terdiri dari atas lebih dari 100 organisasi, para pendidik dan pejabat pemerintah untuk mengubah bentuk Standar Pelajaran Sosial Sejarah di negara Bagian California, Bersama dengan mitra koalisi kami, HAF sedang bekerja untuk meloloskan sebuah rancangan undang-undang Senat California (SB) 1057- Kurikulum Masyarakat :  Standard Materi Ilmu Sejarah-Sosial, sebuah undang-undang untuk menyempurnakan Standar-standar 12 Ilmu Sejarah-Sosial.
Ilustrasi
Standar-standar ini membentuk dasar materi buku-buku pegangan sekolah dan mengatur apa yang harus diajarkan di sekolah. Peraturan-peraturan ini belum pernah diperbaharui selama hampir 20 tahun dan berdasarkan pada materi-materi yang sudah ketinggalan jaman sejak tahun 1987.

Jika dilihat dalam bingkai lebih luas, maka upaya ini akan membantu membuat materi buku pegangan sekolah yang menampilkan seluruh kelompok masyarakat secara adil dan akurat dan melindungi anak-anak terhadap kemungkinan di ejek di kelas hanya gara-gara latar belakang budaya atau agama mereka tidak diajarkan secara akurat di sekolah.



Share this post :

Post Comment

Post a Comment

 
Support : Copyright © 2015. Hindu Damai - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger
UA-51305274-1